Sungguh banyak yang mengira, bahwa pengetahuan lahir dari mendengar semata. Cukup memasang telinga, dan pengetahuan hadir dengan sendirinya. Jika yang demikian ini benar, maka betapa banyak ilmu kita. Sebab telinga ini tak pernah tertutup, maka setiap yang didengar kan masuk tak terbendung. Sayangnya, pengetahuan tak hadir dengan cara demikian. Buktinya, meski telinga demikian terbuka, dua […]

“Pada tiap yang kau tanyakan, terdapat jawaban.” Ada dua jenis tanya. Tanya yang berharap jawaban. Dan tanya yang berharap pembenaran. Pada yang pertama terbuka lah pintu-pintu ilmu, dan tak jarang cahaya-cahaya hikmah. Inilah tanya para pecinta ilmu. Pada yang kedua terkunci lah gerbang ilmu, bahkan semakin rapat dibanding sebelumnya. “Waspadalah dengan pertanyaanmu,” ujar nasihat bijak.

Bertanyalah Untuk BertanyaRead More »