“Kurang dan lebihnya sesuatu kan menurunkan produktivitasmu.” Segala yang berfungsi optimal adalah ia yang memiliki sumber daya nan cukup. Kekurangan sumber daya, sedikit saja, dampaknya amat signifikan. Ban yang kekurangan udara. Perut yang kekurangan makanan. Tubuh yang kekurangan gizi. Pikiran yang kekurangan ilmu. Hubungan yang kekurangan cinta. Ini sebabnya sebagian orang cenderung melebihkan sumber daya, […]