“Sebenarnya bukan mata itu yang buta, tetapi yang buta ialah hati yang di dalam dada.” Al Hajj: 46 Sungguh mengejutkan, ketika Sir Alex Ferguson, pelatih legendaris Manchester United menulis dalam karya terbarunya tentang kepemimpinan, Leading. Bahasan pertama yang beliau tulis, yakni keterampilan pertama yang krusial bagi seorang pemimpin adalah keterampilan mendengar. Sebuah kisah menarik […]

“Berhentilah sejenak untuk mendengar kembali setiap kata yang telah membentuk diri. Lalu sadari, adakah ia telah mengantarkan diri ini kepada jalan?” Kata, adalah cara bagi diri tuk menyimbolkan keluar apa yang ada di dalam. Maka pada satu kata, sejatinya terkandung jutaan makna yang tertampung di dalamnya. Tak heran jika seseorang bisa susah atau senang, sedih

Berhenti Sejenak, dan DengarkanlahRead More »